SILABUS MATA KULIAH KEWIRAUSAHAAN

Mata Kuliah : Kewirausahaan
Kode Mata Kuliah : UBU 4005
Beban Studi : 2 sks
Sifat : W
Prasyarat : -
Praktikum : Tidak Ada
Tugas : Tidak Ada
Tujuan :
Peserta menumbuhkan sikap dan kesadaran bahwa keberhasilan usaha ditentukan oleh kemampuan pegawai dan pimpinan untuk menciptakan peluang serta kemampuan untuk mengadakan perubahan secara kontinyu sesuai dengan arah gerak peluang yang baru, manajemen perubahan dan pemanfaatan peluang usaha yang timbul atau diciptakan
Pokok Bahasan:
Gambaran tentang peran dan fungsi peluang dalam dunia usaha, penelitian dan pengembangan pasar, pendekatan beberapa sistem perencanaan usaha yang kreatif, evaluasi dan profil fungsi inovasi, pelaksanaan dan pengendalian inovasi, mulai dari penulisan rencana usaha dengan pencarian alternatif sumberdana, Penterjemahan hasil inovasi menjadi produk jasa yang mampu jual, Evaluasi resiko inovasi dan market failure.
Pustaka :
  1. Lynch, C.J. Strategies and Tacties of Product Innovation, American Management Assc.
  2. Riggs, H.E., Managing High Technology Companies, Wadsivorth Inc.
  3. Portyer, M.E., Competitive Strategy, The Free Press, New York, 1984
  4. Peters, T.J., Wasserman, in search of exellence, Harper dan Row Publication, New York, 1992

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

BlogBookmarks

Shoutbox


ShoutMix chat widget