Mata Kuliah : Tugas Tata Letak Fasilitas
Kode Mata Kuliah : TIN 4215
Beban Studi : 1 sks
Sifat : W
Kosyarat : TIN 4214
Praktikum : Tidak Ada
Tugas : Ada
Tujuan :
Memahami dan mengaplikasikan konsep perencanaan fasilitas pabrik dimulai dari perancangan produk, análisis biaya, penentuan mesin dan kapasitas, hingga desain layout pabrik
Pokok Bahasan:
Sesuai dengan pokok bahasan mata kuliah Tata Letak Fasilitas dan buku petunjuk tugas.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar